Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021

KOMPUTASI DAN RUANG LINGKUPNYA

 1 : BERPIKIR KOMPUTASIONAL =  Berpikir komputasional  (Computational Thinking) adalah metode menyelesaikan persoalan dengan menerapkan teknik ilmu komputer (informatika). Tantangan bebras menyajikan soal-soal yang mendorong siswa untuk  berpikir  kreatif dan kritis dalam menyelesaikan persoalan dengan menerapkan konsep-konsep  berpikir komputasional . 2 : KOLABORASI LEWAT TEMATIK :  Salah satu kewajiban dan keharusan setiap mahasiswa adalah menjalankan Tridharma Perguruan Tinggi. Mahasiswa sebagai simbol pendidikan tertinggi dengan kata “Maha” di depannya menjadi tanda bahwa mahasiswa adalah para agen untuk melakukan perubahan yang lebih baik. Salah satunya adalah dengan terjun langsung dalam lingkungan masyarakat untuk memperdalam rasa yang selama ini dirasakan bagi banyak kalangan akar rumput khususnya di Indonesia. Tidak hanya melulu soal penelitian, presentasi yang baik, tapi juga memiliki moral dan sifat perasa yang baik bagi lingkungan sekitar yaitu masyarakat. Universitas Inter